Tanggal Publikasi : 2022-04-05 11:07:41

Tahap Perencanaan Pengadaan Barang dan Jasa

No. Tahapan Perencanaan Tahun
1. Badan Publik mengumumkan informasi pengadaan barang dan jasa terkait:  
  a. Mengumumkan informasi Rencana Umum Pengadaan (RUP)
  b. Mengumumkan informasi tentang Pengadaan Barang dan Jasa Tahun 2022

 

 

 

KELENGKAPAN BERKAS

No. KELENGKAPAN  Tahun
1.

Rancangan Kontrak
a. Surat Perjanjian
b. Syarat-syarat Umum Kontrak
c. Syarat-syarat Khusus Kontrak
d. Spesifikasi Teknis dan Gambar
e. Daftar Kuantitas dan Harga/Daftar Keluaran dan Harga
f. Daftar Rekapitulasi
g. Bentuk Dokumen Lain (SPPBJ, SPMK, Surat Jaminan)

2. Dokumen Persyaratan Penyedia atau Lembar Data Kualifikasi
3. Dokumen Persyaratan Proses Pemilihan atau Lembar Data Pemilihan
a. Undangan Pengadaan Langsung
b. Umum
c. Instruksi Kepada Peserta
d. Persyaratan Kualifikasi
e. Penyiapan dan Penyampaian Penawaran
g. Pembukan Penawaran, Evaluasi, Pembuktian Kualifikasi, Klarifikasi dan Negosiasi
h. Penerbitan SPPBJ dan Penandatanganan SPK
i. Lembar Data Pemilihan
j. Spesikasi Teknis dan Gambar
k. Daftar Kuantitas Harga/Daftar Keluaran dan Harga
l. Bentuk Dokumen Penawaran
m. Formulir Isian Kualifikasi
n. Rancangan SPK
o. SPPBJ
4. Gambar Rancangan Pekerjaan (contoh DED Media Center)
5. Berita Acara Pengumuman Negosiasi
6. Surat Penugasan
7. Surat Permintaan Pembayaran (SPP)
8. Surat Perintah Membayar (SPM)
9. Surat Pesanan
10. Serah Terima Pekerjaan
11. Surat Penyerahan Hasil Pekerjaan
12. Laporan Pelaksanaan Pekerjaan
13. Sertifikat PBJ Resmi
14. Surat Tagihan